Penyuluhan PPI di RSUD Cileungsi
Hari ini RSUD Cileungsi mengadakan penyuluhan tentang kebersihan tangan kepada pasien dan juga pengunjung Rumah Sakit Umum Daerah Cileungsi . Mari kita mulai biasakan hidup sehat dari sekarang.
Hari ini RSUD Cileungsi mengadakan penyuluhan tentang kebersihan tangan kepada pasien dan juga pengunjung Rumah Sakit Umum Daerah Cileungsi . Mari kita mulai biasakan hidup sehat dari sekarang.
Saat ini Pelayanan Radiologi di RSUD Cileungsi sudah di lengkapi dengan alat CT SCAN 4D 64 slice. untuk jenis pemeriksaan dapat dilihat disini.
Hari Rabu tgl 25 September RSUD Cileungsi menerima tamu dari sejumlah pejabat dan juga staf karyawan dari RSUD Leuwiliang, hal ini bertujuan untuk Silaturahmi dan juga mempererat hubungan antar RSUD se kab. Bogor.
Hari selasa tgl 24 September RSUD Cileungsi melangsungkan acara lepas sambut Direktur baru yg saat ini di jabat oleh drg. Wiwiek Wahyuningsih, MKM dengan direktur sebelumnya yang saat ini menjabat sebagai Kadinkes kab. Bogor yaitu drg. Mike Kaltarina, MARS.
Pada tanggal 10 – 13 september 2019 RSUD Cileungsi telah melaksanakan Akreditasi SNARS edisi 1. Akreditasi rumah sakit merupakan pengakuan resmi dari pemerintah kepada rumah sakit yang telah memenuhi standar pelayanan kesehatan. Dalam pelaksanaan Akreditasi tersebut RSUD Cileungsi melibatkan seluruh karyawan dan staf Rumah sakit. Adapun yang menjadi surveior yaitu Dr. dr. Edy Mustofa, Sp.OG(K),…
Berikut hasil analisa Mutu Pelayanan di RSUD Cileungsi lihat disini Berikut Hasil analisa Mutu Pelayanan di RSUD Cileungsi lihat disini
Senin, 26 Agustus 2019 dilaksanakan apel pagi yang dipimpin oleh Ibu Direktur drg. WIWIK WAHYUNINGSIH, MKM di lapangan samping RSUD Cileungsi . Dalam apel ini dilakukan perkenalan direktur, sosialisasi akreditasi dan yel yel akreditasi untuk menambah semangat pegawai.Setelah apel selesai, direktur dan jajarannya melakukan inpeksi persiapan akreditasi di unit-unit pelayanan.
Kamis 15 Agustus 2019 RSUD Cileungsi ikut serta dalam acara KIRAB Bendera di lapangan Tegar Beriman Kab. Bogor, acara tersebut di pimpin langsung oleh Bupati Bogor dan diikuuti oleh perwakilan tiap SKPD. RSUD Cileungsi pun ikut memeriahkan acara KIRAB Bendera ini.
Pada tgl 14 Agustus RSUD Cileungsi mengadakan pelatihan pencegahan dan penanggulangan kebakaran yang di pimpin langsung oleh unit DAMKAR kab. Bogor, acara tersebut diikuti oleh perwakilan-perwakilan karyawan dari tiap instalasi dan unit di RSUD Cileungsi.
Selamat hari raya Idul Adha 😁 segenap pejabat dan karyawan RSUD Cileungsi mengucapkan Taqobalallahu minna waminkum, Minal Aidzin Walfaidzin mohon maaf lahir dan batin 🙏🏻😊 Dalam rangka menyamput hari raya Idul Adha RSUD Cileungsi melaksanakan pemotongan hewan Qurban yg di laksanakan pada tgl 12 Agustus…